Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.
Saya memiliki pribadi yang disiplin, pekerja keras, mampu bekerjasama dalam tim, dan mudah menyesuaikan diri dengan lingkungan baru.
Sedang berjalan
Politeknik Pembangunan Pertanian Medan
D4•Budidaya Perkebunan•
IPK 3.71
Maret 2024 - September 2024
Taruna Makmur
Verified intern of
PT Pupuk Sriwidjaja Palembang•Magang
Oktober 2023 - Januari 2024
Asisten assesor
RUMAH PRODUKSI KOPI SAABAS•Magang
Sebuah magang yang bergerak di komoditas kopi, dan kegiatan yang meliputi antara lain
1. Pelatihan barista
2. Pelatihan budidaya kopi berkelanjutan (Good Agricukture Practice)
3. Pelatihan pengolahan kopi