Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.
Mahasiswa aktif Prodi Manajemen Pemasaran UNY angkatan 2021. Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik dan mudah beradaptasi. Saat ini memiliki keinginan untuk mengembangkan kemampuan tentang marketing dan sosial media specialist.
Sedang berjalan
Universitas Negeri Yogyakarta
D4•Marketing Management•
IPK 3.68
Oktober 2024 - Desember 2024
Digital Marketing Operation
Verified intern of
PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk•Magang
Juni 2024 - Agustus 2024
Divisi Diklat
Solo Technopark•Magang
Berpartisipasi sebagai staf admin dalam projek Diklat dan Pengembangan Sumber Daya Manusia dari Kalimantan Timur. Tugas yang dilakukan seperti mengelola data peserta diklat, mengelola arsip data peserta, dan menyusun weekly report.
Juni 2024 - Juni 2024
Sie Sponsorship
Marketing Management, Universitas Negeri Yogyakarta•Organisasi
Membuat rancangan proposal sponsor; Mengajukan proposal sponsor ke berbagai perusahaan, mitra, dan UMKM; Berhasil bekerjasama dengan beberapa perusahaan/mitra/UMKM, seperti Pocari Sweat, KitaLulus, Supersoccer, dan UMKM lainnya; dan Berhasil mendapatkan dana sesuai dengan rancangan awal.
November 2023 - November 2023
Sie Konsumsi
Himpunan Mahasiswa, Universitas Negeri Yogyakarta•Organisasi
Menyiapkan konsumsi untuk seluruh panitia, bintang tamu, dan pihak lain yang bersangkutan; Mengurus pemesanan menu makanan, budget, dan koordinasi dengan pihak catering; dan Mengatur jadwal pembagian konsumsi untuk seluruh pihak yang bersangkutan.
Oktober 2023 - Oktober 2023
Sie Kesekretariatan (KSK)
Himpunan Mahasiswa, Universitas Negeri Yogyakarta•Organisasi
Membuat, menyimpan, dan mengelola data peserta lomba (Futsal dan Mobile Legend), baik data pendaftaran dan data kehadiran; Bertanggung jawab atas penerimaan data peserta yang terkait dengan kegiatan, baik dokumen fisik
maupun non fisik; Membantu dalam penyusunan rencana kerja dan laporan kegiatan; dan Menulis notulensi hasil dan keputusan selama rapat.