Curriculum Vitae
Bayu Hendra Pratama
Media Social
Saya lulusan dari Politeknik Negeri Malang tahun 2025 dengan program studi<br /> sarjana terapan teknik mesin produksi dan perawatan. Berpengalaman dalam<br /> bidang manufakturing, permesinan, dan sistem perawatan mesin. Saya dapat<br /> bekerja dalam tim maupun individu, mempelajari hal-hal baru lebih cepat, skill<br /> komunikasi baik serta rasa tanggung jawab yang besar.
Agustus 2025
POLITEKNIK NEGERI MALANG
D4 • Teknik Mesin • IPK 3.64
Juni 2024 - Agustus 2024
Intership
PT PAL Indonesia • Magang
Selama menjalani pengalaman di PT PAL Indonesia pada bagian maintenance, saya terlibat dalam kegiatan perawatan dan perbaikan berbagai peralatan produksi dan sistem mekanik. Saya membantu melakukan inspeksi rutin, pengecekan komponen mesin, serta memastikan setiap peralatan berfungsi dengan baik agar proses produksi berjalan lancar. Selain itu, saya juga belajar tentang penerapan standar keselamatan kerja di lingkungan industri maritim dan bekerja sama dengan tim teknisi untuk menyelesaikan masalah teknis secara efisien. Pengalaman ini memperkuat kemampuan saya dalam analisis teknis, ketelitian, serta kerja sama tim di lingkungan kerja profesional.