Curriculum Vitae
Bhakti Putra Adhi Makayasa
Media Social
Lahir di Bandung pada 23 September 2003. Lulusan Teknik Elektro dengan konsentrasi Teknik Tenaga Listrik, berkompeten dalam, perencanaan instalasi, serta pemeliharaan peralatan listrik. Menguasai pemrograman C, Python, AutoCAD, dan memiliki keahlian tambahan di bidang robotika, kecerdasan buatan, serta mekatronika. Disiplin, komunikatif, dan mampu bekerja mandiri maupun dalam tim dengan adaptasi yang baik. Termotivasi untuk berkontribusi dalam proyek inovatif dan mendukung pengembangan teknologi.
Agustus 2025
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG
S1 • Teknik Elektro • IPK 3.69
Desember 2025
Internship Drafter
PT Eltran Indonesia • Magang
Januari 2024
Junior Research Assistant
Badan Riset dan Inovasi Nasional • Magang
Melaksanakan riset dan pengembangan sistem pemetaan menggunakan sensor LiDAR sebagai dasar navigasi dan pergerakan robot autonomous vehicle, meliputi proses akuisisi data, pengolahan sinyal, serta analisis performa sensor. Mengembangkan pemodelan trajektori perpindahan posisi pada autonomous vehicle menggunakan sensor IMU, mencakup akuisisi data
orientasi, integrasi sensor dengan mikrokontroler, serta analisis pergerakan untuk mendukung navigasi presisi