Curriculum Vitae

Dewi Anggie Lestari

Dewi Anggie Lestari

Kab. Tangerang
Terakhir login 1 bulan yang lalu

Media Social

Lulusan SMK Bhakti Anindya jurusan Akuntansi yang memiliki minat bekerja dibidang keuangan, administrasi dan pelayanan. Lulus dengan nilai akhir yang memuaskan. Saat ini saya merupakan mahasiswi semester akhir dengan jurusan S1 Arsitektur. Saat bersekolah saya selalu dipercaya untuk menjadi bendahara utama maupun cadangan di setiap organisasi. Pernah memiliki pengalaman bekerja pada posisi Customer Service, dimana hal tersebut dapat mengasah keterampilan yang dibutuhkan seperti Komunikasi, Pelayanan terhadap nasabah, Administrasi dan Pengolahan data.

Sedang berjalan
Universitas Indraprasta PGRI

S1 Arsitektur IPK 3.3


Mei 2020
SMKS BHAKTI ANINDYA

SMA/SMK Akuntansi Nilai rata-rata: 82.87

Januari 2025
Pengawas Proyek

PT Jaya Kusuma Sarana Magang

Tugas & Tanggung jawab:
- Komunikasi Permasalahan: Melaporkan temuan masalah atau potensi hambatan kerja (seperti material kurang, cuaca buruk atau konflik kerja) kepada supervisor atau pengawas senior dengan cepat.
- Rapat Proyek: Menghadiri rapat lapangan/rapat koordinasi harian dan membuat notulen rapat untuk dokumentasi internal.
- Pengawasan Harian: Membantu pengawas proyek senior dalam memantau kehadiran dan disiplin pekerja di lokasi (Absensi).
- Pencatatan Kemajuan: Melakukan pencatatan harian (daily log) mengenai aktivitas pekerjaan, jumlah tenaga kerja, penggunaan material dan kemajuan fisik proyek
- Dokumentasi Lapangan: Mengambil foto dan video dokumentasi kemajuan pekerjaan di berbagai tahap dan area proyek untuk kebutuhan laporan.
- Administrasi Material: Membantu menghitung dan mencatat penerimaan material di gudang lapangan serta memverifikasi kesesuaian material yang datang dengan purchase order (PO) dan spesifikasi teknis.
- Memahami Standar K3: Membantu memantau penerapan prosedur kesehatan dan keselamatan kerja (k3) dasar di area kerjanya (Penggunaan APD wajib)


Media
Pengawas Proyek

Januari 2024
Bancassurance Specialist

PT BNI Life Insurance Full Time

Tugas & Tanggung Jawab:
_ Membuat Perencanaan Penjualan: Menyusun strategi dan rencana kerja harian atau bulanan untuk mencapai target penjualan produk asuransi jiwa (Bancassurance) di dalam kantor cabang Bank BNI.
- Melakukan Aktivitas Penjualan: Secara aktif menawarkan dan memasarkan produk asuransi jiwa kepada nasabah Bank BNI, baik nasabah baru maupun nasabah existing (sudah ada).
- Konsultasi Produk: Memberikan penjelasan yang rinci, mudah dipahami dan akurat mengenai produk asuransi (jenis, manfaat, premi dan ketentuan).
- Membangun Hubungan Internal: Menjalin komunikasi dan kerja sama yang baik dengan staff Bank (terutama Relationship Manager dan Teller) di cabang penempatan untuk mendapatkan referensi nasabah (leads) dan mendukung proses penjualan.
- Membangun Hubungan Eksternal (Nasabah): Membangun dan memelihara hubungan baik dengan nasabah, melakukan follow-up pasca-penjualan dan menangani pertanyaan atau keluhan awal dari nasabah terkait polis asuransi.
- Bertanggung Jawab Atas Target: Memastikan tercapainya target penjualan (Premi dan jumlah polis) yang telah ditetapkan oleh perusahaan asuransi dan Bank BNI.
- Administrasi Penjualan: Membantu proses administrasi penjualan asuransi, mulai dari pengisian formulir, melengkapi dokumen persyaratan, hingga pengiriman aplikasi polis.


Media
Bancassurance Specialist

Agustus 2020
Customer Service

PT Cyber Forex Magang

Tugas & Tanggung Jawab:
- Menjelaskan Produk/layanan Non-Rekomendasi: Memberikan penjelasan yang akurat mengenai instrumen trading (saham, komoditas, forex), biaya transaksi (komisi/spread), ketentuan margin trading dan fasilitas yang disediakan perusahaan.
- Edukasi Dasar: Memberikan panduan dasar penggunaan platform (aplikasi mobile/dekstop), cara melakukan deposit dan withdrawl dana serta resiko umum dalam trading.
- Pengelolaan Administrasi Akun: Memproses formulir dan dokumen pengajuan nasabah, perubahan data atau permintaan transfer dana, memastikan kelengkapan dan keabsahan dokumen
- Menjaga hubungan baik dengan nasabah.


Media
Customer Service

Februari 2019
Staff Pembantu Akunting

PT Dian Surya Global Magang

Tugas & Tanggung Jawab:
- Membantu perusahaan khususnya bagian akunting untuk menginput data, merapikan berkas, mengantarkan surat faktur pajak dan surat jalan ke bagian Bea cukai dan surat menyurat lainnya ke bagian gudang.


Media
Staff Pembantu Akunting