Curriculum Vitae

Faris Kautsar

Faris Kautsar

Kota Bandung
Terakhir login 16 jam yang lalu

Portfolio
Media Social

Saya memiliki visi untuk menjadi individu yang kompeten dan dapat beradaptasi dalam segala hal. Saya sangat senang untuk mempelajari hal baru maupun mengasah kemampuan yang telah saya miliki. Saya memiliki minat dalam bidang IT terutama tentang jaringan.

Sedang berjalan
Telkom University

S1 Teknik Telekomunikasi IPK 3.15


Januari 2021
SMAN 11 BANDUNG

SMA/SMK Ipa Terpadu Nilai rata-rata: 85

November 2025 - Februari 2026
Magang Umum Batch 2 - Quality Assurance Department
Verified intern of Logo Magenta

Perum Percetakan Uang Republik Indonesia Magang


Januari 2024 - Januari 2024
Intern Network Engineer

PT. Aplikanusa Lintasarta Magang

Bertugas dalam pengelolaan dan konfigurasi jaringan, dan pemasangan jalur fiber optik.


Media
Lihat Media

September 2023 - Sekarang
Asisten Praktikum

Cyber Physical System Laboratory Contract Base

Sebagai asisten praktikum yang mendalami jaringan telekomunikasi, peran saya berfokus pada mendukung mahasiswa dalam menguasai teknologi telekomunikasi dasar, seperti pengenalan telekomunikasi, konfigurasi SIP VoIP, konfigurasi IMS, Simulator Nirkabel, dan Pengenalan IoT. Saya membimbing mahasiswa melalui konsep-konsep dasar dan lanjutan, membantu dalam pembuatan materi praktikum yang informatif, serta mendemonstrasikan penerapan praktis perangkat dan teknik jaringan. Dengan fokus kuat pada memberikan bantuan teknis selama sesi laboratorium, mengevaluasi kemajuan mahasiswa, dan menciptakan lingkungan pembelajaran yang kolaboratif.


Media
Asisten Praktikum
Hard Skills:
Kecerdasan Buatan (AI)
IoT (Internet of Things)
Manajemen Proyek
Keterampilan dasar jaringan
Desain dan arsitektur jaringan

Soft Skills:
Adaptabilitas
Adaptif
Problem-solving
Negosiasi