Curriculum Vitae

firdha adlia syuhada

firdha adlia syuhada

Kota Makassar
Terakhir login 3 hari yang lalu
Terakhir CV diperbarui 4 hari yang lalu

Saya memiliki pengalaman sebagai sekretaris dan dosen yang membekali saya dengan kemampuan administrasi, komunikasi, dan pengelolaan dokumen. Saya memiliki visi untuk berkembang sebagai tenaga profesional yang berintegritas dan bertanggung jawab. Melalui program ini, saya ingin mengaplikasikan pengalaman tersebut serta memperluas wawasan kerja di lingkungan BUMN. Saya siap belajar, beradaptasi, dan berkontribusi secara aktif.

Maret 2022
Politeknik Kesehatan Semarang

S2 Teknik Radiodiagnostik IPK 3.78


Januari 2019
Politeknik Kesehatan Semarang

D4 Teknik Radiologi IPK 3.63

Oktober 2022
Sekretaris Perusahaan

PT Surveyor Indonesia Full Time

Mengelola administrasi dan korespondensi resmi, dokumentasi kegiatan, serta mendukung koordinasi operasional dan komunikasi institusional.


Januari 2022
Dosen

Politeknik Muhammadiyah Makassar Part Time

Melaksanakan pengajaran bidang radiologi, pembimbingan mahasiswa, penelitian dan publikasi
ilmiah, penulisan buku, serta pengabdian kepada masyarakat dan edukasi radiologi.


April 2020
Radiografer

RSDC-19 Wisma Atlet Kemayoran Pekerja Lepas

Melaksanakan pemeriksaan radiografi pada pasien COVID-19, mengelola dokumen dan administrasi
sekretariat radiologi, meliputi laporan pelayanan, MCU, laporan kerusakan peralatan, analisis
kebutuhan peralatan, serta analisis kebutuhan sumber daya manusia (SDM).

Agustus 2021
Satuan Tugas Penanganan Covid-19

Badan Nasional Penanggulangan Bencana NOMOR 3/KA SATGAS/PD.01.04/08/2021

Partisipasi dan peran aktif dalam tugas penanganan Covid-19


Juli 2020
RSDC-19 WIsma Atlet Kemayoran

Menteri Kesehatan Republik Indonesia -

Atas jasa pengabdian sebagai relawan dalam penanggulangan Covid-19 di RSDC-19 Wisma Atlet Kemayoran


Media
Lihat Media
Hard Skills:
Presentasi
Dokumentasi Teknis
Microsoft Office (Word, Excel)

Soft Skills:
Komunikasi yang efektif
Manajemen waktu
Keterampilan komunikasi interpersonal