Curriculum Vitae

HAERUS SALIM

HAERUS SALIM

Kota Serang
Terakhir login 2 hari yang lalu
Terakhir CV diperbarui 3 hari yang lalu

Media Social

Mahasiswa semester 7 Program Studi Manajemen Sumber Daya Manusia yang memiliki ketertarikan pada bidang administrasi kepegawaian, rekrutmen, dan pengelolaan SDM. Terbiasa bekerja secara rapi, teliti, dan bertanggung jawab. Berkomitmen untuk belajar dan berkontribusi secara optimal melalui program magang MAGENTA BUMN.

Sedang berjalan
UNIVERSITAS BINA BANGSA BANTEN

S1 Manajemen Sumber Daya Manusia IPK 3.61

Februari 2026
Internship W14 - KC Serang
Verified Intern of Logo Magenta

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Magang


Agustus 2023
Humas

HIMANAJ Organisasi

berperan aktif dalam perencanaan, pengorganisasian dan pelaksanaan debat nasional mahasiswa termasuk penyusunan konsep acara, pengaturan alur kegiatan, koordinasi dengan peserta dan panitia lintas divisi

Hard Skills:
Manajemen Karir
Manajemen Sumber Daya Manusia
Manajemen Talenta
Microsoft Office (Word, Excel)

Soft Skills:
Adaptif
Analitis
Decision-making
Kepemimpinan
Komunikasi yang efektif