Curriculum Vitae
Keisha Mayra Iskandar
Portfolio
Mahasiswa Ilmu Komunikasi tahun ketiga Universitas Gunadarma yang aktif mengembangkan pengalaman di bidang manajemen media sosial, strategi dan pembuatan konten, serta menulis untuk berbagai platform online. Pernah menjabat sebagai Wakil Ketua Organisasi dan Kepala Divisi, dengan kemampuan dalam perencanaan strategis dan kolaborasi lintas tim. Terbiasa memimpin inisiatif kreatif dan menjalankan kampanye yang meningkatkan engagement serta memberikan hasil yang terukur.
Sedang berjalan
Universitas Gunadarma
S1 • Ilmu Komunikasi • IPK 4.00
Oktober 2025 - April 2026
Copywriter (Dept. Layanan Komunikasi Strategis)
Perum Lembaga Kantor Berita Nasional Antara • Magang
Juni 2025 - Juli 2025
Social Media Intern
Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Depok • Magang
Mengarahkan dan mengoperasikan kamera untuk produksi video yang dipublikasikan di platform media sosial resmi.
Merancang dan membuat lebih dari 5 konten feed yang informatif dan visual menarik untuk mendukung komunikasi publik digital.
Mendukung produksi 5 konten multimedia dengan berkontribusi pada proses penyuntingan dan publikasi.
April 2025 - Oktober 2025
Social Media Specialist Intern
PT. Ambivers Indonesia Group • Magang
Mengelola akun @ambivers.id (47K+ pengikut di Instagram dan X) serta @talentvers.id (3K+ pengikut) untuk menjaga konsistensi branding dan interaksi audiens.
Memproduksi lebih dari 10 konten bulanan di berbagai platform media sosial (feed, story, X post) guna meningkatkan awareness dan engagement.
Menganalisis performa konten (jangkauan, engagement, impresi) untuk mengoptimalkan strategi media sosial.
Mencapai lebih dari 3 juta total tayangan dan 25 ribu interaksi dalam 6 bulan melalui strategi konten yang efektif.