Curriculum Vitae

Lailatul Hasanah

Lailatul Hasanah

Kota Surabaya
Terakhir login 5 hari yang lalu

Portfolio

Mahasiswa Semester Akhir Ilmu Ekonomi Universitas Negeri Surabaya yang memiliki minat besar pada bidang administrasi perkantoran, analisis data sederhana, serta pelayanan profesional. Terbiasa bekerja secara terstruktur, teliti, dan mampu mengelola waktu dengan baik dalam lingkungan kerja yang dinamis. Memiliki kemampuan komunikasi yang jelas, sikap responsif, dan etika kerja yang kuat. Siap mendukung kelancaran operasional, memberikan pelayanan yang baik, serta berkontribusi pada pencapaian tujuan perusahaan dengan profesional.

Sedang berjalan
Universitas Negeri Surabaya

S1 Ilmu Ekonomi IPK 3.83

Juni 2025
Keuangan

PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) Magang

Menangani proses administrasi keuangan terkait transaksi pemesanan dan pembatalan tiket kapal.
Membuat serta memverifikasi receipt dan receive order untuk memastikan keakuratan data transaksi.
Mengelola dan mengurutkan arsip dokumen keuangan serta pemesanan tiket agar terorganisir.
Berkoordinasi dengan bagian layanan pelanggan untuk memastikan kelancaran proses refund dan pencatatan administrasinya.


Media
Keuangan
Hard Skills:
Manajemen Akuntansi Keuangan
Manajemen Keuangan
Alat pengarsipan digital

Soft Skills:
Adaptif
Kreativitas
Ketelitian