Curriculum Vitae

Marcella Kasiandri
Media Social
Saya adalah individu yang pekerja keras, disiplin, bertanggung jawab dan sabar. Dengan latar belakang saya di bidang pendidikan, begitu banyak kegiatan yang saya lakukan diluar kampus yaitu menjadi asisten dosen dalam pelatihan penggunaan aplikasi pembelajaran yaitu Quizizz di beberapa sekolah dan menjadi moderator pada kuliah tamu. Saya memiliki motivasi untuk mengembangkan kemampuan saya yaitu membantu masyarakat yang membutuhkan, dan meningkatkan kemampuan saya dalam bekerjasama dengan yang lain.
September 2024
Universitas Sanata Dharma Yogyakarta
S1 • Chemistry Education • IPK 3.64
Mei 2025 - Desember 2025
Pegadaian Digital Representative - Kanwil VII Denpasar

PT Pegadaian • Magang
Oktober 2022 - November 2022
Anggota divisi olimpiade kimia
Paket Hari Ilmiah • Organisasi
Saya bertugas menyusun soal olimpiade kimia untuk siswa siswi SMA di seluruh Indonesia dan mengatur jalannya perlombaan. Selain itu, membantu siswa siswi ketika mengalami kesulitan atau kendala dalam perlombaan.
Media

Desember 2021 - Desember 2022
Anggota KPU HMPS
Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Kimia • Organisasi
Tugas anggota divisi KPU adalah mencari kandidat ketua dan wakil ketua untuk HMPS periode baru. Selain itu menyusun kegiatan debat antara para calon ketua dan wakil serta menyusun pertanyaan yang akan diajukan
Desember 2023
Sertifikat Pengabdian
Kampus • 218/LPPM USD/ XII /2023
Tim pengabdi melaksanakan kegiatan pengabdian dengan fokus memberikan pelatihan kelas kimia skala kecil di SMA Negeri 1 Nguntoronadi Wonogiri dengan sumber daya terbatas. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memberikan pengalaman kepada siswa-siswa SMA untuk belajar dan menyusun konsep kimia melalui pembelajaran dengan menggunakan metode praktikum.