Curriculum Vitae

Nadjwa Fazira Jullyeta Jasmine

Nadjwa Fazira Jullyeta Jasmine

Kota Adm. Jakarta Pusat
Terakhir login 8 jam yang lalu
Terakhir CV diperbarui 1 hari yang lalu

Portfolio

Berkomitmen membangun karir di Project Management dan Finance, dengan fokus pada analisis data, koordinasi tim, dan pengembangan keahlian di bidang Forensic Accounting sebagai bekal studi lanjutan.

Sedang berjalan
Universitas Bina Nusantara

S1 Accounting Information Systems IPK 3.43

Agustus 2025
Intern

PT TIMAH Tbk Magang

Selama pelaksanaan program magang, saya ditempatkan sebagai Research Intern pada Divisi Corporate Strategy & Transformation. Dalam peran tersebut, saya terlibat dalam berbagai kegiatan pendukung riset dan analisis strategis perusahaan, baik di tingkat konseptual maupun operasional. Ruang lingkup pekerjaan saya meliputi keterlibatan dalam kegiatan riset lapangan dan laboratorium, antara lain mengikuti proses pengambilan sampel bijih di beberapa titik lokasi, penyerahan dan pengelolaan sampel, serta pengujian dan analisis awal di laboratorium kimia bersama mentor dan tim terkait. Kegiatan ini bertujuan untuk mendukung proses pengumpulan data teknis sebagai bagian dari kajian dan analisis perusahaan.


Media
Lihat Media
Hard Skills:
Data Analysis
Pengembangan Bisnis
Strategi Bisnis
Figma
Keterampilan Kepemimpinan

Soft Skills:
Adaptif
Problem-solving
Analitis
Komunikasi yang efektif
Kerjasama Tim