Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.
Saya Namira Mutiara Azani seorang lulusan Sarjana Psikologi dari Universitas Negeri Jakarta tahun 2023. Saya memiliki pengalaman bekerja sebagai HRD yang berfokus pada proses rekrutmen, administrasi perusahaan, dan manajemen karyawan.
Agustus 2023
Universitas Negeri Jakarta
S1•Psikologi•
IPK 3.62
Agustus 2024 - Februari 2026
Magang Rekrutmen
Verified intern of
Perusahaan Umum Damri•Magang
Juli 2024 - Juli 2024
Human Resources Business Partner
Perum Percetakan Uang Republik Indonesia•Magang
- Membantu HR Generalist dalam meng-update database yang berhubungan dengan profil karyawan
- Bekerja sama dengan HR dan semua pihak yang terlibat dalam menganalisa dan meningkatkan SOP perusahaan agar lebih efisien
- Membuat identifikasi parameter-parameter yang akan digunakan untuk menganalisa hasil survey keterikatan karyawan dari aspek psikologi industri HR dan membuat rekomendasi tindak lanjut
- Membuat konten dan metode exit interview untuk digunakan pada karyawan yang akan keluar dari perusahaan
- Melakukan penyusunan program pelatihan dan pengembangan kurikulum berbasis kompetensi dengan menyesuaikan model kurikulum yang dikehendaki
Januari 2024 - Mei 2024
Human Resources
PT Unilab Perdana•Full Time
- Membantu dalam keseluruhan proses rekrutmen karyawan seperti mengumumkan lowongan pekerjaan, seleksi administrasi, interview, psikotes, negosiasi kontrak kerja, dan medical check up
- Melakukan pengukuran kepribadian karyawan dengan menggunakan alat ukur DISC yang telah dibuat oleh perusahaan
- Mengatur proses orientasi karyawan baru meliputi pemeriksaan kontrak kerja serta koordinasi mengenai tata tertib dan peraturan perusahaan
- Merancang kualifikasi dan matriks berdasarkan CV karyawan perusahaan
- Mengelola dalam pengaturan data administrasi karyawan di perusahaan meliputi gaji, cuti, hingga jam kerja
Mei 2022 - Juli 2022
Sumber Daya Manusia
Universitas Terbuka•Magang
- Melakukan analisis kebutuhan pelatihan untuk menentukan keterampilan dan kompetensi apa yang perlu ditingkatkan di antara karyawan
- Memberikan pelatihan yang efektif pada karyawan untuk meningkatkan kualitas SDM perusahaan
- Menganalisis hasil asesmen psikologi untuk mengidentifikasi karakteristik kepribadian, kemampuan, dan potensi pengembangan karyawan
- Menyusun laporan hasil asesmen psikologi yang komprehensif dan jelas, yang dapat digunakan untuk pengambilan keputusan terkait pengembangan dan penempatan karyawan
- Membantu dalam merancang atau memperbaiki sistem penilaian kinerja yang mencakup Key Performance Indicator (KPI) yang objektif dan terukur