Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.
Saya adalah lulusan Manajemen dari Universitas Dian Nuswantoro dengan IPK 3.56 serta memiliki latar belakang sebagai Administrative Assistant di Bank BRI. Saya memiliki visi untuk berkarier di bidang administrasi dan sumber daya manusia.
Januari 2023
Universitas Dian Nuswantoro
S1•Management•
IPK 3.56
Agustus 2023 - Januari 2024
Assistant in Retail Payment and Merchant Relationship Officer
Bank Rakyat Indonesia•Full Time
Making and Presenting Performance Report, Perform budget bookkeeping with SAP,Perform administrative records, Assist in the execution of events, which are held to increase sales productivity, Perform program reimbursement , Inputting incoming letters and creating outgoing letters.
April 2023 - Juni 2023
Customer Service
PT. Cakrawala Sakti Kencana Paragon•Full Time
Receive visitors at the front desk by greeting, welcoming, directing,and announcing information in a clear and precise manner, Forward incoming phone calls to relevant staff and record messages regarding appointments, Maintain administrative files related to incoming and outgoing guests, Receive and sort daily emails, Prepare the meeting room in a conducive condition.
September 2021 - November 2021
Human Capital Officer
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk•Magang
Participated in the recruitment of kriya staff and selected qualified applicants, Participate in employee training activities at Mandiri University, Measure the productivity of frontliners, Performed document filling, Created and learned Pivot Table to analyze worksheet data.
Agustus 2024
Belajar Menjadi Sekretaris di Perusahaan
Kelas.com•CERT-F1DA252D
Melalui sertifikasi sekretaris, saya mendapatkan keterampilan penting dalam komunikasi efektif, manajemen waktu, pengelolaan dokumen, dan penggunaan perangkat lunak perkantoran. Program ini juga melengkapi saya dengan pemahaman etika bisnis dan dasar administrasi keuangan, sehingga saya siap mendukung efisiensi operasional perusahaan secara profesional.
Agustus 2024
Mahir Ms. Office dari A-Z
Kelas.com•CERT-C41C2110
Pelatihan Ms. Office memberikan saya keterampilan teknis dalam penggunaan aplikasi-aplikasi penting seperti Microsoft Word, Excel, dan PowerPoint. Dengan pelatihan ini, saya menguasai cara membuat dokumen profesional, mengolah data dengan rumus dan grafik, serta menyusun presentasi yang menarik dan informatif, yang semuanya mendukung produktivitas dan efisiensi kerja di lingkungan perkantoran.