Curriculum Vitae
Novita Susan Rahmadania
Media Social
Lulusan S1 Teknik Pertambangan Institut Teknologi Sumatera dengan pengalaman di bidang produksi tambang, pengolahan data, dan perencanaan tambang. Memiliki kemampuan teknis mengenai penerapan perangkat lunak industri seperti MineScape dan AutoCAD dalam penyusunan laporan, serta mahir dalam analisis data dan penggunaan Microsoft Office. Terampil dalam bidang kesekretariatan yang mencakup penyusunan notulen seminar, dan perancangan acara. Mampu bekerja secara kolaboratif dalam tim, manajemen waktu yang baik dan komunikasi efektif, serta merupakan individu yang teliti dan memiliki motivasi belajar tinggi untuk beradaptasi dengan tantangan dan lingkungan kerja baru.
September 2025
INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA
S1 • Teknik Pertambangan • IPK 3.59
Januari 2024
Mine Production
PT Andesit Lumbung Sejahtera • Magang
Melakukan analisis produktivitas pada pabrik pengolahan batu di PT Andesit Lumbung Sejahtera, melakukan perhitungan terhadap waktu henti pada setiap unit pabrik pengolahan batu, serta menyusun simulasi peningkatan produksi melalui upaya pengurangan waktu henti di pabrik tersebut, dalam mencapai tujuan tersebut dengan mengaplikasikan Microsoft Office, terutama Excel, Word, dan PowerPoint untuk melakukan pengolahan data, analisis, serta penyusunan laporan secara sistematis dan akurat.
Januari 2024
Mine Engineer
PT Bukit Asam Tbk • Magang
Mengidentifikasi dan menganalisis faktor-faktor yang berpotensi menyebabkan terjadinya swabakar pada stockpile, terutama yang dipengaruhi oleh geometri stockpile yang kurang efektif. Merancang rekomendasi geometri stockpile yang lebih ideal, disertai dengan penerapan manajemen stockpile yang lebih optimal guna meminimalkan risiko swabakar serta meningkatkan keamanan dan efisiensi operasional, dari kegiatan magang tersebut mampu mengaplikasikan MineScape dan AutoCAD dalam proses analisis, pemodelan, dan penyusunan rekomendasi teknis.