Curriculum Vitae

NURIAH ISTHIFAIYYAH

NURIAH ISTHIFAIYYAH

Kab. Madiun
Terakhir login 2 hari yang lalu

Portfolio
Media Social

Lulusan Program Studi D4 Akuntansi Perpajakan dari Politeknik Negeri Madiun dengan pengalaman magang di bagian akuntansi dan perpajakan. Selama studi, aktif dalam organisasi mahasiswa yang<br /> mengasah komunikasi, kepemimpinan fungsional, dan kerja tim. Dikenal sebagai individu yang proaktif, berorientasi pada hasil, dan memiliki kemampuan komunikasi yang baik. Siap belajar, berkembang, dan berkontribusi secara signifikan dalam lingkungan kerja yang dinamis. Dengan komitmen tinggi, bertekad untuk memberikan yang terbaik dalam setiap tugas yang dipercayakan.

Juli 2024
POLITEKNIK NEGERI MADIUN

D4 Accounting Taxation IPK 3.59

Januari 2023 - Juni 2023
Staf Akuntansi & Perpajakan

PT. BGR Logistik Indonesia Magang

• Mencatat transaksi keuangan harian menggunakan aplikasi SAP.
• Memproses dokumen bukti potong melalui sistem Carolina.
• Membuat invoice di sistem Carolina dan memposting ke aplikasi SAP.
• Menerbitkan kwitansi melalui sistem Carolina sebagai bagian dari pelacakan dan dokumentasi
pembayaran.
• Melakukan pembukuan pelunasan piutang di sistem SAP dan Carolina, serta memastikan
kesesuaian data antar sistem.
• Memverifikasi invoice terkait kode seri faktur pajak, nilai faktur pajak, memastikan kesesuaian
nominal pada order kerja dan berita acara penerimaan pekerjaan.
• Membuat E-Bupot PPh Masa dan melaporkan SPT Masa PPh Pasal 23 via DJP Online.
• Membuat faktur keluaran dan menginput faktur masukan melalui Tarra e-Faktur Pajakku.


Media
Lihat Media
Oktober 2024
Teknisi Akuntansi Yunior

Badan Nasional Sertifikasi Profesi 69200 3313 0057824 2024


Media
Lihat Media

Juni 2023
TOEFL Prediction Test

Elskill 14117/S-T/ELS/VI/2023


Media
Lihat Media

Agustus 2022
Klaster Penyusunan Laporan Keuangan Berbasis SAK ETАР

Badan Nasional Sertifikasi Profesi 69200 3313 0046564 2022


Media
Lihat Media
Hard Skills:
Akuntansi
Manajemen Akuntansi Keuangan
Perangkat lunak akuntansi (QuickBooks, SAP)
Microsoft Office (Word, Excel)
Perencanaan pajak

Soft Skills:
Adaptif
Problem-solving
Analitis
Kepemimpinan
Komunikasi yang efektif
Manajemen waktu
Pemikiran kritis
Komunikasi interpersonal
Kerjasama Tim