Curriculum Vitae

Nursanti Kuswandi

Nursanti Kuswandi

Kota Cimahi
Terakhir login

Saya nursanti kuswandi seorang yang berdedikasi dengan pengalaman multidisiplin di bidang keuangan, administrasi, dan pendidikan. Dengan latar belakang yang kuat dengan akuntansi syariah dan menejemen. Saat ini, saya bersemangat untuk membawa keterampilan analitis dan kepemimpinan saya ke dalam peran baru yang menantang.

Februari 2017
Universitas Islam Bandung

S1 Keuangan Perbankan Syariah IPK 2.84

Juli 2019 - Juli 2022
Administrasi

Paud kober annur Full Time

Mengelola administrasi sekolah harian termasuk pendaftaran siswa, rekap kehadiran, dan laporan keuangan sederhana yang berhasil meningkatkan efesiensi operasional.


April 2017 - Maret 2019
Pelaksana gadai

PT Bank Syariah Indonesia Tbk Full Time

Menangani lebih dari 100 transaksi per bulan, menjaga kepuasan nasabah dan memberikan pelayanan yang cepat dan profesional. Ikut berkontribusi dalam pertumbuhan pendapatan cabang.

Hard Skills:
Data Analysis
Akuntansi
Manajemen Akuntansi Keuangan

Soft Skills:
Adaptif
Analitis
Communication