Curriculum Vitae

nurul muarifah

nurul muarifah

Kab. Grobogan
Terakhir login 2 minggu yang lalu

I have a great interest in developing my skills in areas relevant to the internship program. I have learned several skills such as, experience in the field of administration, finance, publications and I am confident that this internship program

Juli 2025
UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

D3 Keuangan dan Perbankan IPK 3.78

Agustus 2024 - Desember 2024
Kakak Mentor

INAMIKRO Magang

Saya bertanggung jawab menginput dan memverifikasi data UMKM pada platform digital, membantu pembuatan company profile serta desain logo untuk meningkatkan branding, dan merancang label kemasan sesuai standar PIRT. Menyusun proposal kegiatan, serta mendukung perluasan layanan dan transformasi digital bagi UMKM.


Media
Kakak Mentor

Februari 2024 - Agustus 2024
Customer Service

PT Bank Syariah Indonesia Tbk Magang

Saya memproses lebih dari 200 pembukaan rekening baru dengan data yang akurat, mengarsipkan lebih dari 500 dokumen sehingga efisiensi meningkat 25%, serta berhasil menjual produk payroll. Saya meningkatkan penjualan produk QRIS melalui strategi pemasaran yang terarah, melayani lebih dari 40 nasabah untuk menjalankan manfaat dan fitur QRIS, memproses pembiayaan mikro.


September 2023 - Desember 2023
Asisten audit

Unit penjaminan mutu sekolah vokasi Magang

Evaluate existing processes in vocational programs.
Assess quality assurance related documents to ensure compliance with standards and regulations. Prepare reports and recommend corrective actions periodically in accordance with applicable regulations. Assist in collecting data from all study programs at the Vocational School and attending related meetings.
Supervise the process of establishing study program quality standards and monitor academic and non-academic activities.


Januari 2023 - Desember 2023
Staff divisi

Himpunan Mahasiswa Keuangan & Perbankan Organisasi

Craft and schedule relevant posts and interact with the audience to increase engagement.
Guide the team in creating interesting media content such as articles, images, videos and audio.
Develop a media strategy that includes selecting the right media platforms, effective messages, and appropriate target audiences.
Create and develop media content such as preparing posters, brochures and other visual materials to increase the visibility of programs and events held.

Hard Skills:
Analisa Data
Administrator Basis Data
Desain Grafis
Kemampuan Bahasa Inggris
Manajemen Produk
Pengembangan Perangkat Lunak

Soft Skills:
Adaptif
Disiplin
Empati
Komunikasi
Kerjasama Tim
Manajemen waktu