Tentang MAGENTA

Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.

Selengkapnya

Seleksi dan Penerimaan

Cara Melihat Status Pendaftaran
Curriculum Vitae

Nurul Yumnaa Nabila Diwi

Nurul Yumnaa Nabila Diwi

Kab. Bandung
Terakhir login

Mahasiswa S1 Teknologi Pendidikan UPI yang memiliki keterampilan di bidang pelatihan Human Resource dan Learning Development. Berpengalaman dalam mengelola proyek, menganalisis data, cepat beradaptasi, dan memiliki kemampuan komunikasi yang kuat.

Sedang berjalan
Universitas Pendidikan Indonesia

S1 Teknologi Pendidikan IPK 3.67

November 2023 - Sekarang
Project Manager

PT Pos Indonesia (Persero) Pekerja Lepas

- Mengelola proyek video pembelajaran animasi dari 20 modul pelatihan - Membuat 100 naskah video pembelajaran animasi - Mengelola sumber daya manusia untuk kebutuhan proyek - Berkoordinasi dengan PIC proyek PT Pos Indonesia


Maret 2023 - September 2023
Staff
Verified intern of Logo Magenta

PT Pos Indonesia (Persero) Magang


Februari 2023 - September 2023
Learning Development

PT Pos Indonesia (Persero) Magang

- Membuat 90 naskah video pembelajaran animasi - Membuat dan memproduksi 50 voice over video pembelajaran animasi - Mengevaluasi modul pembelajaran - Mengelola projek CIF (Corporate Inspiring Forum)


Agustus 2022 - Juli 2023
Bendahara Umum

Hima Teknologi Pendidikan Organisasi

- Mengelola keuangan selama 1 periode dengan menghasilkan surplus 2 juta rupiah. - Mengevaluasi kinerja staf internal dan eksternal - Merancang dan membuat program serta kegiatan - Menentukan dan memutuskan kebijakan keuangan organisasi - Menjalin komunikasi dan kerja sama dengan ketua organisasi, ketua bidang, serta pihak eksternal


Desember 2021 - Januari 2023
Kepala Bidang Media and Creative

Jabar Bergerak Zillenial Kabupaten Bandung Organisasi

- Merancang dan membuat SOP untuk publikasi - Mengelola dan mengevaluasi kinerja staf internal bidang - Merancang dan membuat program serta kegiatan bidang - Menentukan citra organisasi pada media sosial - Menjalin kerja sama dan komunikasi dengan pihak eksternal - Meningkatkan 1000+ pengikut pada akun media sosial organisasi

Desember 2023
Develop Instructional Media

Badan Nasional Sertifikasi Profesi 1931006692023


Media
Lihat Media

Desember 2023
Digital Evaluation

Indonesia Cyber Education Institute 87888224


Media
Lihat Media

Desember 2023
Gamification

Indonesia Cyber Education Institute 87746293


Media
Lihat Media

Desember 2023
Social Media Content Creator

Indonesia Cyber Education Institute 89892583


Media
Lihat Media

Desember 2023
Augmented Reality dan Virtual Reality

Indonesia Cyber Education Institute 88910835


Media
Lihat Media

Desember 2023
Microsoft Office Specialist

Microsoft KxrJ-uSJG


Media
Lihat Media
Hard Skills:
Analisa Data
Accounting
Project Management

Soft Skills:
Collaboration
Komunikasi
Adaptive
Commitment
Discipline
Critical thinking
Problem Solving
Leadership
Teamwork
Public speaking
Time management
Negotiation
Empathy