Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.
Saat ini saya berusia 22 Tahun,Saya lulus D3 Administrasi Bisnis dari Institut Digital Ekonomi LPKIA Bandung. Semasa kuliah saya terbiasa menggunakan microsoft office untuk membuat tugas dan laporan kegiatan organisasi. Sebagai kandidat freshgraduate
Oktober 2022
STMIK LPKIA Bandung
D3•Administrasi Bisnis•
IPK 3.8
Agustus 2024 - Sekarang
Teller Kriya
PT Bank Mandiri (Persero) Tbk•Magang
Maret 2022 - Mei 2022
Bagian Kearsipan
Dinas Bina Marga dan Penataan Ruang Provinsi Jawa Barat•Magang
Tugas dan tanggung jawab:
1. Melakukan pencatatan mengenai surat-surat masuk ke dalam sistem
2. Melakukan penggadaan surat masuk menggunakan mesin
3. Mendistribusikan surat-surat kepada bagian tujuan surat
4. Mengelola dan menyimpan surat-surat sesuai dengan klasifikasi
5. Mengarsipkan surat-surat masuk dan keluar
Maret 2021 - Maret 2022
Sekretaris 1
Himpunan Mahasiswa Program Studi Administrasi Bisnis•Organisasi
Tugas dan Tanggung Jawab:
1. Bertanggungjawab dalam inventaris ruangan organisasi
2. Membuat surat- surat keluar untuk ditandangani oleh ketua
3. Membuat proposal dan laporan kegiatan organisasi
4. Menyediakan daftar hadir dan membuat catatan rapat organisasi
5. Mengumpulkan laporan-laporan dari setiap bidang
6. Membuat kalender kegiatan organisasi
7. Mengarsipkan segala macam surat menyurat
Juni 2022
Badan Nasional Sertifikasi Profesi Administrasi Perkantoran
LSP AP-I•82110 4110 0 0001410 2022
1. Menangani penerimaan dan pengiriman dokumen/surat
2. Menciptakan dokumen/lembar kerja sederhana
3. Melakukan komunikasi melalui telepon
4. Memberikan Layanan kepada pelanggan
5. Memproduksi dokumen di komputer
6. Memelihara data/file di komputer
7. Mengelola peralatan kantor