Curriculum Vitae

Rahadian Dwi Oktianto

Rahadian Dwi Oktianto

Kab. Bogor
Terakhir login 1 minggu yang lalu

Lulusan Teknik Sipil Universitas Sebelas Maret dengan capaian IPK 3,59. Visi pribadi saya adalah bekerja di perusahaan BUMN sebagai tempat mengimplementasikan pengetahuan dan keterampilan yang saya miliki untuk kemajuan perusahaan terutama dalam bidang konstruksi teknik sipil yang merupakan minat karir saya.

Juli 2025
Universitas Sebelas Maret

S1 Teknik Sipil IPK 3.59

Juli 2024
Magang

PT Hutama Karya (Persero) Magang

Kerja praktik di proyek Mass Rapid Transit Fase 2A pada divisi sipil umum, membantu pekerjaan di antaranya melakukan check list berkala pada pekerjaan yang sedang dalam progres, melaksanakan prosedur quality control terhadap material yang digunakan, serta mempelajari method statement (metode kerja) pelaksanaan pekerjaan serta mitigasi K3.


Media
Lihat Media

Februari 2023
Kepala Bidang

Civilweek UNS Organisasi

Sebagai Kepala Bidang Lomba National Paper Competition Civilweek UNS yang bertanggung jawab pada pelaksanaan acara lomba dari pendaftaran hingga acara presentasi final pada peserta terpilih, serta memimpin rapat mingguan untuk mengkoordinasi dan mengevaluasi setiap tugas anggota sub divisi teknis, TOR, Juri-LO, dan MC perlombaan.


Media
Kepala Bidang

Februari 2022
Staf

Civilweek UNS Organisasi

Sebagai staf bidang lomba National Paper Competition CIvilweek UNS bertugas mencari juri perlombaan dan bertanggung jawab dalam koordinasi dengan para juri selama acara perlombaan berlangsung serta menjadi MC saat hari final perlombaan.


Media
Staf
Hard Skills:
AutoCAD
Desain grafis (Adobe Illustrator, Canva)
Microsoft Office (Word, Excel)

Soft Skills:
Adaptif
Problem-solving
Manajemen waktu
Kerjasama Tim