Tentang MAGENTA

Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.

Selengkapnya

Seleksi dan Penerimaan

Cara Melihat Status Pendaftaran
Shakeela Dana Samara

Shakeela Dana Samara

Kota Surabaya

Saya merupakan mahasiswa jurusan Sains Aktuaria di Institut Teknologi Sepuluh Nopember. Saya merupakan seseorang yang tertarik di bidang pengolahan data khususnya data finansial.

Pendidikan
Institut Teknologi Sepuluh Nopember

S1 Aktuaria IPK 3.09

Pengalaman
Ketua Pelaksana

Actuarial Go Organisasi

Juli 2023 - September 2023

Talkshow tentang Internasionalisasi di ITS.

Bendahara Umum

GERIGI ITS Organisasi

Juni 2023 - Agustus 2023

Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Tingkat Institut.

Bendahara Umum

INSIGHT Organisasi

Mei 2023 - November 2023

Webinar tentang kekerasan seksual di kampus.

Bendahara Umum

Aksi Nirwasita 4.0 Organisasi

Mei 2023 - September 2023

Orientasi Studi dan Pengenalan Kampus Tingkat Fakultas.

Bendahara Umum

Career Boothcamp Organisasi

April 2023 - Juli 2023

Webinar tentang jenjang karir dan study abroad.

Staff Eksternal

Himpunan Mahasiswa Aktuaria Organisasi

Februari 2023 - Desember 2023

Organisasi mahasiswa yang berada di tingkat jurusan.

Bendahara PSDM

Badan Eksekutif Mahasiswa FSAD Organisasi

Februari 2023 - Desember 2023

Lembaga eksekutif tertinggi di tingkat Fakultas Sains dan Analitika Data (FSAD).

Manager Finance

INDOCOR ITS Student Chapter Organisasi

Januari 2023 - Desember 2023

Organisasi yang membahas tentang korosi di Indonesia.

Lisensi dan Sertifikasi
Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa Tingkat Dasar (LKMM-TD)

Himpunan Mahasiswa Aktuaria 063/I/LKMM-TDIII/PSDM/HIMASAKTA-ITS/V/2022

Mei 2022

Pelatihan tentang pengetahuan dan ketrampilan manajerial untuk mengelola berbagai organisasi kemahasiswaan.

Pelatihan Karya Tulis Ilmiah Tingkat Dasar (PKTI-TD)

Badan Eksekutif Mahasiswa ITS 6253/SRTF/RISTEK/BEM-ITS/I/2022

Oktober 2021

Pelatihan tentang urgensi menulis, sistematika pembuatan makalah, dan sistematika pembuatan Laporan Penelitan atau Skripsi