Tentang MAGENTA

Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.

Selengkapnya

Seleksi dan Penerimaan

Cara Melihat Status Pendaftaran
Curriculum Vitae

Shaula Felicia Isma Iliyya

Shaula Felicia Isma Iliyya

Kota Adm. Jakarta Selatan
Terakhir login

Tertarik bekerja di bidang K3. Familiar dengan HIRADC; JSA; ISO 45001; ISO 14001; PP 50. Saya mampu beradaptasi, bertanggung jawab dan antusias belajar hal baru. Dapat bekerja dengan tim maupun individu.

Juli 2023
Universitas Indonesia

S1 Keselamatan dan Kesehatan Kerja IPK 3.76

September 2023 - Oktober 2023
Surveyor Data Limbah B3/LB3

Disaster Risk Reduction Center UI Pekerja Lepas

• Berkoordinasi dengan penanggung jawab berbagai institusi untuk memastikan integritas data dan peraturan mengenai B3/LB3 serta pengelolaan limbah yang baik.
• Membantu menginput data dan sosialisasi sistem informasi pengelolaan kedaruratan B3/LB3.


Oktober 2022 - Maret 2023
HSSE Intern

PT Pelabuhan Indonesia Magang

• Melakukan inspeksi 10 perusahaan mitra bongkar muat.
• Mendukung proses persiapan audit
• Menyelenggarakan program K3 seperti Pelatihan Alat Pemadam Kebakaran, Pelatihan Audit, dan Pemeriksaan Kesehatan Kerja.
• Membuat rambu peringatan, struktur tanggap darurat, menelusuri jadwal survei dan memperbarui HIRADC berdasarkan proses kerja terbaru.


Oktober 2022 - Maret 2023
PMMB Batch 2 Divisi HSSE Cabang Tanjung Priok
Verified intern of Logo Magenta

PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Magang


Juli 2022 - September 2022
Safety Management System Intern

PT Angkasa Pura I Airports Magang

• Mengumpulkan informasi regulasi terkait pembentukan Manual Safety Management System.
• Memproduksi video edukasi tentang peregangan di tempat kerja.
• Membantu sebagai sekretaris Divisi SMS untuk membuat catatan dalam Rapat Koordinasi SMS


Juni 2022 - Januari 2023
Kepala Divisi Relasi dan Kemasyarakatan

Forum Mahasiswa K3 Nasional Organisasi

• Mengkoordinasikan anggota divisi internal dengan menginisiasi rapat dan mengendalikan kinerja divisi.
• Menyelenggarakan program intervensi kesehatan tentang pentingnya sarapan dengan 120+ peserta.
• Membangun hubungan kerjasama dengan himpunan mahasiswa Keselamatan dan Kesehatan Kerja di seluruh Indonesia.


Desember 2020 - Desember 2021
Kepala Divisi Media and Public Relation

Pusat Informasi dan Konseling Remaja Rumpan FKM UI Organisasi

• Mengelola 6 orang tim dan mengoordinasikan 7 program kerja dan uraian tugas Divisi Media dan Public Relation.
• Mengawasi perancangan konten dan kehumasan serta membantu staf dalam mengatasi hambatan dalam pelaksanaan program kerja dan uraian tugas.
• Membuat desain dan mengatur jadwal upload di media sosial.

Hard Skills:
Desain Grafis
Kemampuan Bahasa Inggris
Risk management

Soft Skills:
Komunikasi
Adaptive
Critical thinking
Problem Solving
Leadership
Teamwork
Public speaking
Negotiation