Tentang MAGENTA

Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.

Selengkapnya

Seleksi dan Penerimaan

Cara Melihat Status Pendaftaran
Curriculum Vitae

Syaeful Islami

Syaeful Islami

Kota Balikpapan
Terakhir login 1 jam yang lalu

Portfolio

Saya adalah seorang lulusan Diploma IV Prodi Pengelolaan Pelabuhan Perikanan. yang memiliki ketertarikan bekerja pada bidang administrasi. Saya orang yang disiplin dan mampu bekerja sama dengan tim.

Juli 2022
Politeknik Pertanian Negeri Pangkajene Kepulauan, Pangkajene Kepulauan

D4 Teknik Sistem Perkapalan IPK 3.57

Juni 2024 - Januari 2025
Internship_Bidang Kearsipan_Cabang Balikpapan
Verified intern of Logo Magenta

PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Magang


Januari 2023 - Februari 2024
Crew

PT. GCNS Full Time

• Menghasilkan data berkualitas dengan mengikuti prosedur teknik yang tepat
• Pengambilan sampel dengan menggunakan perosedur perusahaan
• Sampel disortir, dicatat, preparasi dan dianalisa sesuai dengan standar akreditasi
• Mematuhi prosedur dan pedoman keselamatan dan kesehatan lokasi
• Persediaan laboratorium disanitasi untuk menghindari kontaminasi silang
• Melakukan analisis pengujian masuk untuk memvalidasi kualitas untuk digunakan dalam prosedur
laboratorium


November 2021 - Maret 2022
Magang

PELABUHAN PERIKANAN SAMUDERA BITUNG Magang

- Melakukan kegiatan administrasi penerbitan Surat Persetujuan Berlayar (SPB) kepada nelayan
- Mengelola aplikasi pendataan Pusat Informasi Pelabuhan Perikanan (PIPP)
- Membantu aktivitas pengawasan dan penertiban kapal perikanan


Juli 2017 - September 2017
Magang

PT. SEMEN TONASA Magang

- Membantu sortir dokumen sesuai prioritas agar lebih muda pengawasannya
- Membantu membuat salinan dokumen untuk memudahkan keperluan administrasi
- Melakukan distribusi surat ke beberapa wilayah tempat kerj

Maret 2020
Sertifikat Keterampilan

Direktorat Jenderal Perhubungan Laut 6222011710140420

Melakukan pelatihan Basic Safety Training untuk KLM/Kapal Perikanan pelayaran dalam Negeri dan ZEE.

Hard Skills:
Product Management
Database Administrator
Accounting
Project Management

Soft Skills:
Discipline
Leadership
Teamwork
Time management