Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.
Saya merupakan orang yang dapat belajar dengan cepat dan memiliki keinginan kuat untuk belajar dan tumbuh di perusahaan. Saya memiliki ketertarikan pada manajemen terutama keuangan karena saya mengambil spesialisasi studi keuangan.
Sedang berjalan
Universitas Telkom
S1•Manajemen•
IPK 3.77
Januari 2024 - Juli 2024
Magang Hubungan Kelembagaan dan Transformasi Layanan Medis
Verified intern of
PT Bio Farma (Persero)•Magang
Juli 2022 - Agustus 2022
Financial Control Intern
PT Telkom Indonesia•Magang
Membantu atasan menginput data dan mengelola data keuangan, membuat materi presentasi, melakukan research dan benchmark terkait unit finance
Oktober 2021 - Juni 2022
Asisten Laboratorium FEB
Laboratorium FEB Telkom University•Magang
Bertanggung jawab membimbing kegiatan laboratorium untuk beberapa mata kuliah.
Mendemonstrasikan dan menjelaskan langkah-langkah selama praktek menggunakan SPSS, MySQL, Eviews, R Cloud, dan POM-QM.
Membuat dan mengevaluasi tugas untuk mahasiswa.
Maret 2021 - Juni 2022
Asisten Dosen FEB
Laboratorium FEB Telkom University•Magang
Bertanggung jawab mengajarkan mahasiswa mata kuliah Matematika Ekonomi dan Bisnis pada kegiatan kelas tambahan, membuat tugas dan penilaian, dan bekoordinasi dengan dosen terkait materi dan penilaian mahasiswa.
Lembaga Sertifikasi Profesi Badan Sertifikasi Manajemen Risiko•65121 1210 1 010709107 2022
Ikut serta dalam pelatihan Manajemen Risiko Keuangan yang diselenggarakan oleh lembaga penyelenggara uji kompetensi dari kampus dan lulus dalam ujian sertifikasi Manajemen Risiko Perbankan oleh BSMR