Curriculum Vitae
Wanda Amari Putri
Saya merupakan mahasiswa Psikologi semester 7 di Universitas Persada Indonesia dengan ketertarikan pada bidang perilaku manusia, proses kognitif, serta kesehatan mental. Saya memiliki keterampilan dalam metodologi penelitian, analisis data, serta komunikasi efektif melalui wawancara dan observasi.<br /> <br /> Saya berkomitmen untuk terus mengembangkan pengetahuan di bidang psikologi, khususnya psikologi klinis serta psikologi industri dan organisasi. Saat ini, saya sedang mencari kesempatan magang untuk mengaplikasikan pengetahuan akademik secara praktis, serta memperluas pengalaman dalam dunia profesional.
Sedang berjalan
Universitas Persada Indonesia Y.A.I
S1 • Psikologi • IPK 3.54
September 2025 - November 2025
Magang
Perum BULOG • Magang
Divisi Sumber Daya Manusia Subdiv Hubungan Industrial dan Keselematan Kesehatan Kerja
Mei 2025 - Juli 2025
Koordinator Publikasi Dokumentasi & Dekorasi
Komisi Pemilu Raya • Organisasi
Januari 2025 - Maret 2025
Asisten Psikolog
Rumah Sakit Jiwa Islam Klender • Magang
Juni 2024 - Mei 2025
Kepala Departemen KOMINFO
Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Psikologi UPI Y.A.I • Organisasi