Tentang MAGENTA

Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.

Selengkapnya

Seleksi dan Penerimaan

Cara Melihat Status Pendaftaran
Curriculum Vitae

Yonada Salwa Shabihah

Yonada Salwa Shabihah

Kab. Bandung
Terakhir login 1 bulan yang lalu

Portfolio

Saya merupakan fresh graduate jurusan Administrasi Bisnis yang memiliki keterampilan interpersonal baik dan kemampuan untuk berkomunikasi dengan baik. Antusias untuk memperluas pengetahuan dan memiliki kemauan untuk belajar sesuatu yang baru.

Juni 2023
Universitas Telkom

S1 Administrasi Bisnis IPK 3.88

April 2024 - September 2024
Magang Perencanaan Strategis Korporasi
Verified intern of Logo Magenta

PT Bio Farma (Persero) Magang


Mei 2023 - September 2022
Asisten Dosen

Telkom University Pekerja Lepas

Menginput ratusan nilai mahasiswa ke sistem penilaian dan berhasil diselesaikan secara tepat waktu. Berkontribusi dalam pembuatan jurnal penelitian dosen, dan berhasil mencapai tingkat plagiarisme 18%.


November 2022 - Juli 2023
Staf Divisi Humas

GenBI Telkom University Organisasi

Bertugas menjadi perwakilan dalam menghadiri undangan eksternal, serta menjadi ketua program kerja GenBI Pustaka.


Juli 2022 - Agustus 2022
Staf Business Service

PT Telkom Indonesia Magang

Membantu Manajer melakukan branding produk dan mendokumentasikan kegiatan branding. Merancang marketing communication dan membuat konten untuk instagram secara rutin.


September 2021 - Agustus 2022
Sekretaris dan Bendahara Divisi Humas

GenBI Telkom University Organisasi

Bertugas mengurus administrasi, absensi, dan keuangan anggota humas.


Maret 2021 - Februari 2022
Wakil Ketua

Al-Fath FKB Organisasi

Membantu ketua mengawasi kelancaran program kerja, menjadi koordinator anggota wanita.


Mei 2020 - Februari 2024
Business Owner

Yoe.mamam Part Time

Mengelola bisnis F&B dan berhasil menjual 4 jenis produk makanan secara online. Mengembangkan strategi pemasaran dan berhasil mendapatkan viewers tertinggi di Instagram sejumlah > 20 ribu viewers.


Maret 2020 - Februari 2021
Staf Kemuslimahan

Al-Fath FKB Organisasi

Bertugas membantu ketua bidang menjalankan program kerja serta menjadi ketua program kerja kajian kemuslimahan.

Hard Skills:
Marketing

Soft Skills:
Komunikasi
Leadership
Teamwork
Management