Curriculum Vitae

Yuni Kartika Putri

Yuni Kartika Putri

Kota Padang
Terakhir login

Lulusan Program Studi Perpustakaan dan Ilmu Informasi Universitas Negeri Padang dengan IPK 3,47. Memiliki pengalaman magang di bidang administrasi, pengelolaan dokumen, dan pelayanan informasi, serta terampil menggunakan Microsoft Office dan analisis data. Berpengalaman bekerja dalam tim dan lingkungan dinamis, dengan kemampuan komunikasi, adaptasi, dan problem solving yang baik. Terbiasa bekerja secara teliti, mandiri, dan profesional. Termotivasi mengikuti program Magenta BUMN untuk mengembangkan keterampilan, berkontribusi secara efektif, dan belajar dari pengalaman profesional.

Oktober 2025
Universitas Negeri Padang

S1 Ilmu Informasi dan Perpustakaan IPK 3.47

Juli 2024
Pustakawan

SMP ISLAM AL AZHAR 32 PADANG Magang

Di perpustakaan sekolah, terdapat kebutuhan untuk layanan yang lebih rapi dan efektif. Tugas saya adalah melayani sirkulasi dan merawat koleksi buku. Saya menata ulang rak, memperbaiki buku rusak, serta membantu siswa dan guru menemukan referensi yang mereka butuhkan. Hasilnya, koleksi menjadi lebih teratur, buku lebih terawat, dan pengguna dapat mengakses sumber bacaan dengan lebih mudah.


Media
Lihat Media

Oktober 2019
Loan Service

PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Magang

Selama magang di Unit Loan Service PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk, saya menghadapi situasi nasabah yang sering datang dengan dokumen kredit tidak lengkap. Tugas saya adalah memastikan kelengkapan dan keaslian dokumen tersebut. Saya melakukan verifikasi dokumen, mendampingi nasabah selama proses pengajuan, serta mengarsipkan berkas secara rapi. Hasilnya, proses pengajuan kredit menjadi lebih cepat dan tertib, serta nasabah merasa terbantu dan puas dengan layanan yang diberikan.


Media
Lihat Media
Hard Skills:
CRM systems (Customer Relationship Management)
Data analysis (SPSS, Tableau)
Microsoft Office (Word, Excel)
Berbicara di depan umum
Penulisan laporan
Pemecahan masalah

Soft Skills:
Adaptif
Problem-solving
Analitis
Communication
Organizational Transformation
Manajemen waktu
Kemampuan komunikasi
Keterampilan analitis
Manajemen tim
Multitasking
Berpikir kritis