Tentang MAGENTA

Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.

Selengkapnya

Seleksi dan Penerimaan

Cara Melihat Status Pendaftaran
Curriculum Vitae

Annisa Fauziyyah Hanan

Annisa Fauziyyah Hanan

Kab. Bandung
Terakhir login

Media Social

Memiliki pengalaman magang di Telkom Indonesia sebagai Digital Marketing Operation serta aktif menjadi sekretaris selama masa perkuliahan. <br /> Mahir mengoperasikan Microsoft dan aplikasi editor. Memiliki keinginan untuk terus belajar dan berkembang.

November 2024
Universitas Padjadjaran

S1 Ekonomi Islam IPK 3.57

Juli 2024 - Juli 2024
Stage Manager

BEM Kema FEB Unpad Pekerja Lepas

• Menyiapkan berbagai kebutuhan mulai dari dari perlengkapan untuk pementasan hingga bagaimana mengatur pencahayaan, musik, serta efek musik.

• Mengakumulasi berbagai kebutuhan lain yang diminta oleh pihak penyelenggara atau pimpinan produksi.


Media
Stage Manager

Februari 2023 - Juni 2023
Digital Marketing Operation

PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk Magang

• Merencanakan dan membuat 40+ konten harian.

• Merencanakan poster untuk iklan IndiHome pada Google Ads dan FaceBook Ads.

• Mendata customer yang melakukan pendaftaran melalui website IndiHome.


Media
Lihat Media

Januari 2023 - Januari 2023
General of Secretary

BEM Kema FEB Unpad Organisasi

• Berkoordinasi dengan biro kesekretariatan dan biro keuangan yang beranggotakan >30 orang

• Melakukan brainstorming untuk membuat 20+ program kerja

• Membuat dan mengesahkan keputusan dan kebijakan organisasi dengan ketua dan pihak terkait

• Mengesahkan 10.000+ laporan administrasi dan keuangan untuk lembaga organisasi yang ada di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unpad


Media
Lihat Media

Januari 2022 - Januari 2022
Head Of Secretary

BEM Kema FEB Unpad Organisasi

• Bertanggung jawab penuh atas pengecekan administrasi organisasi.

• Membuat format dan SOP untuk proposal, surat, Terms of Referance, MoU, notulensi, LPJ, dsb.

• Membuat 3.000+ laporan administrasi yang ada di BEM Kema FEB Unpad.

• Mengontrol administrasi yang ada di BEM dan staf dari divisi sekretaris.


Media
Lihat Media

Februari 2021 - Januari 2022
Staff of Secretary

BEM Kema FEB Unpad Organisasi

• Bertanggung jawab atas pengecekan administrasi organisasi.

• Memperbaiki kesalahan yang ada pada berkas administratif.

• Membuat format untuk proposal, surat, Terms of Referance, MoU, notulensi, LPJ, dsb.


Media
Lihat Media
Hard Skills:
Database Administrator
Digital Marketing
System Administration

Soft Skills:
Discipline
Teamwork
Detail-oriented