Curriculum Vitae

MAUDYNAR

MAUDYNAR

Kota Sukabumi
Terakhir login 15 jam yang lalu

Portfolio
Media Social

I’m an Electrical Engineering Student at Nusa Putra University, specializing in Telecommunications, with a <br /> GPA of 3.77. I have participated in the Merdeka Student Exchange Program (PMM 4) at Nusa Cendana University, which <br /> enhanced my communication skills, cross-culture adaptability, and academic perspective. I have a strong interest in the <br /> development of modern communication technologies, including 5G networks, the Internet of Thing (IoT), basic <br /> cybersecurity, machine learning, and wireless communication systems.

Sedang berjalan
Universitas Nusa Putra

S1 Teknik Elektro IPK 3.77

Oktober 2025 - Januari 2026
Fasiltas Produksi
Verified intern of Logo Magenta

PT Dahana Magang


Agustus 2020 - November 2020
Operator

PT. Sketch Elektronika Magang

• Merakit rangkaian headset.
• Melakukan cek pada setiap komponen.
• Mempersiapkan pesanan untuk memeberikan persentasi dan kualitas yang sangat baik.
• Memeriksa produk dan layanan untuk mematuhi standar kualitas.
• Bekerjasama dengan tim untuk mencapai hasil target (Kuantitas).


Media
Lihat Media
Juni 2022
BNSP

Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) 2600 7420 2 00273 2022

Implementing occupational safety and health
Using hand tools for electricity
Using measuring equipment tools and testing
Preparing drawings and interpreting technical
Operating machine programming
Embedded Installing the system
Operating Pneumatic Equipment
Operating the Pneumatic System
Maintaining Electrical Equipment
Maintaining Pneumatic Equipment
Maintaining Electronic Equipmement
Maintaining Hydraulic Equipment
Maintaining Sensors

Agustus 2024
Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM 4)

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) 196307051989111001

Selama mengikuti Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) di Universitas Nusa Cendana, Kupang, saya berkesempatan untuk memperluas wawasan akademik dan budaya. Program ini memberikan pengalaman belajar lintas daerah, memperkuat kemampuan adaptasi, dan memperdalam pemahaman tentang keberagaman Indonesia.

Selain mengikuti perkuliahan di jurusan yang relevan, saya juga aktif dalam kegiatan kebudayaan lokal untuk memahami tradisi dan kearifan lokal masyarakat Nusa Tenggara Timur. Pengalaman ini memperkaya perspektif saya dalam bekerja sama dengan berbagai latar belakang kebudayaan.


Media
Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM 4)

Mei 2023
Olimpiade Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Perguruan Tinggi (ONMIPA-PT)

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) 15021/BPTI/DIKTI/2023


Media
Olimpiade Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Perguruan Tinggi (ONMIPA-PT)
Hard Skills:
Kecerdasan Buatan (AI)
IoT (Internet of Things)
Kemampuan Bahasa Inggris

Soft Skills:
Kepemimpinan
Pengambilan keputusan cepat
Kerjasama Tim