Tentang MAGENTA

Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.

Selengkapnya

Seleksi dan Penerimaan

Cara Melihat Status Pendaftaran
Curriculum Vitae

Renaldy Ramadhan

Renaldy Ramadhan

Kab. Bandung
Terakhir login 1 hari yang lalu

Portfolio

Visi pribadi saya dalam bisnis adalah menjadi pemimpin yang inovatif dan berpengaruh dalam industri, menciptakan solusi yang positif untuk masyarakat atau pelanggan. Minat saya dalam karir bisnis melibatkan strategi pengembangan bisnis dan inovasi.

Juni 2023
Sekolah Tinggi Ekonomi Islam Bina Muda Bandung Jawa Barat

S1 Desain Komunikasi Visual IPK 3.2

Juli 2024 - Sekarang
Social Media Specialist

PT Sinar Godam Part Time


Juli 2023 - September 2024
Design & Digital Marketing

PERUMNAS Proyek Bandung 1 - Griya Karangpawitan Garut Magang

Membuat Design Terbaru terkait keperluan Marketing seperti untuk pembuatan cetak Banner, Brosur, Siteplan Booking, Konten Design untuk posting di akun multichannel sosial media
Membuat Strategi Adsiklan di Meta Ads CTA langsung Ke Admin Whatsapp Bussines
Membuat Video Product
Analisis Hasil dari Konten yang dipublikasikan
Strategi Iklan Mingguan senilai 500rb7haru untuk 1 konten Video di instagram dan mendapatkan database melalui kontak admin Whatsapp Bussines
Membuat Landing Page Website untuk keperluan Marketing
Mengaktifkan Fitur Chat boot pada Admin Whatsapp Bussines
Memblasting WhatsApp ke seluruh database yang telah diinput mulai dari kontak grup, kontak dari database iklan
Mengopresikan Aplikasi Editing PC mulai dari Desain Photo di Photoshop, Canva etc
Mengedit PhotoVideo di AndroidIos melalui aplikasi Capcut Pro, Lightroom Mobile, Snapseed, Piscart, Background Eraser dll
Membantu Administrasi untuk merapihkan Surat Keterangan apapun untuk keperluan pemberkasan melalui Photoshop, Foxit Pro Editor atau Canva Pro
Mescanner Dokumen melalui CamScanner MOD pro di Smartphone Android
Membuat Peta Lokasi Konsumen untuk Pemberkasan
PIC untuk disetiap Pameran saat Open Table dan Take Video keperluan Konten Marketing
Membuat desain Recruitment Sales dan membuat akun dan di posting disetiap website mulai dari glints, Kitalulus, Jobstreet dll
Take PhotoVideo Launching New Cluster Subsidi menggunakan alat seperti Kamera AndroidIOS, Kamera Digital Canon d750

Conclusion :
1. Meningkatkan Jumlah Followers akun media sosial @perumnas.garut sebanyak 234%.
2. Konten video (iklan) merupakan yang paling efektif untuk meningkatkan engagement konsumen di Proyek Bandung I.
3. Meningkatkan jumlah customer walk in (visit) sebanyak 3x lipat melalui konten yang menarik sehingga meningkatkan peluang booking unit.
4. Menjadi PIC Desain & Digital Marketing Proyek Bandung I.
5. Menjadi PIC aplikasi SFA Sales Perumnas Proyek Bandung I - Griya Karangpawitan Garut.


Januari 2020 - Sekarang
Founder

Shootskuy Production Organisasi

Hard Skills:
Desain Grafis
Product Management
Sales
Database Administrator
Marketing
Software Development

Soft Skills:
Collaboration
Komunikasi
Adaptive
Commitment
Discipline
Critical thinking
Problem Solving
Leadership
Teamwork
Public speaking
Time management
Negotiation
Empathy