Curriculum Vitae

Siska Yulia Nita
Saya merupakan lulusan baru Jurusan Perbankan Syariah dari UIN Prof. K.H.<br /> Saifuddin Zuhri. Saya pribadi yang berdedikasi dan proaktif dalam memahami konsep-konsep<br /> perbankan. Selama magang, saya aktif berpartisipasi dalam kegiatan administrasi, pengelolaan<br /> data, serta pelayanan kepada nasabah untuk mendukung kelancaran operasional. Saya memiliki<br /> ketertarikan pada bidang Perbankan, Administrasi, Customer Service, dan Merketing. Saya juga memiliki kedisiplinan, tanggung jawab, serta kemampuan beradaptasi. Saya selalu memiliki rasa ingin tahu untuk mencoba hal-hal baru guna meningkatkan keterampilan saya.
Januari 2025
UIN Profesor Kiai Haji Saifuddin Zuhri Purwokerto
S1 • Ekonomi dan Bisnis • IPK 3.64
Juli 2024 - September 2024
Administrasi
PT Pegadaian • Magang
Selama magang saya mengasah kemampuan teknis sebagai Administrasi di PT Pegadaian Area Bekasi. Saya terbiasa melakukan promosi produk, menjalin
komunikasi dengan nasabah. Menganalisis data keuangan, termasuk Key Performance Indicators (KPI), laporan Outstanding Loan (OSL), dan Non-Performing Loan (NPL) untuk mendukung pengambilan keputusan yang akurat dan efektif. Selain itu, saya melakukan analisis aging piutang pada barang jaminan dalam proses lelang (BJDPL) guna memastikan pengelolaan aset berjalan secara optimal. Saya juga bertanggung jawab dalam mengarsipkan dan mengelola dokumen perusahaan secara rapi dan sistematis untuk menjaga kelancaran operasional administrasi.
Media
