Curriculum Vitae

Zefanya Olivia Akimas

Zefanya Olivia Akimas

Kota Surabaya
Terakhir login 1 bulan yang lalu

Portfolio
Media Social

Halo! Saya seorang yang tertarik dengan Digital Media Creative dan telah menekuninya selama hampir 5 tahun, seperti pembuatan konten sosial media, voice over talent, short movie, video editing, dan desain. Memiliki ide-ide kreatif, senang berinteraksi dengan orang baru, dan mudah untuk berdiskusi menjadi keunggulan diri saya. Maka dari itu, saya ingin terus mengembangkan keahlian dan pengalaman yang saya miliki agar dapat menjadi hal atau pembelajaran baru bagi diri saya dan terus mengembangkan kemampuan yang saya miliki.

Agustus 2023
Universitas Brawijaya

S1 Desain Komunikasi Visual IPK 3.87

Juli 2025
Internship Freshgraduate - Komunikasi Korporasi & Protokoler - SPTP Batch 3 Tahun 2025
Verified Intern of Logo Magenta

PT Pelindo Terminal Petikemas Magang


Februari 2024
Content Creator

PT Additon Karya Sembada Full Time

Mengelola sosial media perusahaan dan membuat jadwal konten untuk sosial media perusahaan. Selain itu juga memproduksi konten yang akan dimuat di sosial media, baik video atau visual serta sebagai video editor, desain, dan voice over dari konten yang telah diproduksi. Dilanjutkan dengan mengunggah konten tersebut ke media sosial perusahaan. Melakukan riset/update terhadap trend yang sedang hangat diperbincangkan di media sosial, juga menjadi bagian dari tugas saya, yang kemudian dimodifikasi menjadi konten kreatif.


Media
Content Creator

Januari 2023
News Presenter

Jawa Pos Media Televisi (JTV) Pekerja Lepas

Menyampaikan berita atau informasi kepada audiens sesuai petunjuk produser news. Tidak hanya sekedar membaca dan menyampaikan, namun harus memiliki kualitas rasa agar audiens dapat turut serta merasakan kondisi yang ada dari informasi yang disampaikan. Melakukan voice over terhadap berita/informasi yang akan dibawakan pada saat Live Program. Selain itu juga melakukan dialog/wawancara dengan jurnalis di luar lapangan atau narasumber yang sudah ditentukan sesuai dengan kebutuhan tayangan.


Media
News Presenter

Oktober 2022
Floor Director

Jawa Pos Media Televisi (JTV) Magang

Berkoordinasi dengan rekan kru di studio selama program acara berlangsung terutama kepada Program Director. Kemudian mengarahkan kameramen, talent/artist sesuai instruksi dari Program Director yang berada di ruang Master Control.


Media
Floor Director

Agustus 2022
Social Media Specialist

Jawa Pos Media Televisi (JTV) Magang

Mengelola dan membuat jadwal konten (content planner) secara berkala dan menentukan tipe konten atau informasi yang harus dimuat di dalam sosial media baik berupa video atau visual. Selain itu melakukan editing video, membuat naskah/script konten, serta mengisi suara (voice over) terhadap bahan konten yang akan/telah diproduksi. Melakukan riset terhadap tred yang tengah berkembang di sosial media, juga menjadi bagian tanggung jawab saya, yang kemudian dituangkan menjadi konten kreatif.


Media
Social Media Specialist
Januari 2023
Sertifikasi TOEFL

Brawijaya Language Center 0


Media
Lihat Media

Januari 2023
Sertifikat Pelatihan Content Creator

Mahakarya Bumi Nusantara 0

Sertifikasi atas pelatihan sebagai content creator meliputi, pembuatan video, editing video, desain grafis, setting studio, lighting, dan audio.


Media
Sertifikat Pelatihan Content Creator

Januari 2022
Sertifikasi IT

Trust Training Partner 0


Media
Sertifikasi IT
November 2023
Piagam Penghargaan

Universitas Brawijaya 0

Piagam ini diberikan sebagai apresiasi atau penghargaan atas prestasi yang saya capai selama menempuh bangku pendidikan di Universitas Brawijaya dengan nilai IPK 3,87 dengan predikat Pujian.


Media
Piagam Penghargaan
Hard Skills:
Strategi Konten
Desain Grafis
Pengeditan Video
Pembuatan konten

Soft Skills:
Kemampuan komunikasi
Pemikiran kreatif
Komunikasi yang jelas
Kreativitas
Disiplin
Kerjasama Tim
Manajemen waktu