PT Pertamina (Persero)


Industri Energi, Minyak dan Gas

Industri

Tentang PT Pertamina (Persero)

1

Visi

Menjadi Perusahaan Energi Nasional Kelas Dunia

Menjalankan usaha minyak, gas, serta energi baru dan terbarukan secara terintegrasi, berdasarkan prinsip-prinsip komersial yang kuat

People Highlight
656 Pegawai dan Magang bekerja untuk perusahaan
655+
653+
651+
Lihat Lainnya

PT Pertamina (Persero) Corporate Values

Kami hadir untuk memberikan sumbangsih terbaik bagi negeri dengan mengutamakan profesionalisme, integritas serta bersinergi dalam mewujudkan Indonesia yang lebih baik di masa depan.

A

Amanah


Memegang teguh kepercayaan yang diberikan.

K

Kompeten


Terus belajar dan mengembangkan kapabilitas.

H

Harmonis


Saling peduli dan menghargai perbedaan.

L

Loyal


Berdedikasi dan mengutamakan kepentingan bangsa dan negara.

A

Adaptif


Terus berinovasi dan antusias dalam menggerakkan ataupun menghadapi perubahan.

K

Kolaboratif


Membangun kerja sama yang sinergis.

Grup Perusahaan

Bersama-sama mewujudkan visi perusahaan, Membentuk masa depan bersama dengan ide-ide brilian.

Ulasan Perusahaan

Lihat Selengkapnya
Rahmat Hudaya

Rahmat Hudaya

PT Pertamina (Persero) • Intern to PT Kilang Pertamina Internasional (Procurement Project, Contract & Services)

1 November 2024

I'm so gratefull to be part of this company
Gumilar Muhtadin

Gumilar Muhtadin

PT Pertamina (Persero) • INTERNSHIP HOLDING 2023-Fungsi HSSE

31 Oktober 2024

Proses, Insentif, Mentor, Fasilitas selama magang luar biasa! Semoga apa yang telah saya jalani selama 1 tahun ini dapat bermanfaat untuk karir saya.
Muhammad Fikri Alrasyid

Muhammad Fikri Alrasyid

PT Pertamina (Persero) • INTERNSHIP HOLDING 2023-Fungsi HSSE Operation & Facilities Support (Corporate Security)

29 Oktober 2024

cukup baik pada proses rekrutmen dan fasilitas yang diberikan tetapi pada aspek lainnya mungkin masih perlu di tingkatkan lagi.
Aura Rahma Salmadina

Aura Rahma Salmadina

PT Pertamina (Persero) • INTERNSHIP HOLDING 2023-Fungsi SSC Project (BPD Finance)

28 Oktober 2024

Pengalaman yang sangat berkesan.
Nasywa Aiko Putri

Nasywa Aiko Putri

PT Pertamina (Persero) • INTERNSHIP HOLDING 2023-Fungsi Organization Capability (Organization Development)

24 Oktober 2024

Memberikan banyak kesempatan untuk berkontribusi, mendapatkan banyak ilmu serta mentor yang sangat membimbing

Kontak Perusahaan

Untuk mengetahui lebih lengkap informasi dari perushaan kami silahkan menghubungi kontak tersedia dibawah ini.


KANTOR PUSAT

Jalan Medan Merdeka Timur No. 1A Jakarta, Indonesia

MAGENTA BUMN FHCI
© 2024 MAGENTA BUMN. All rights reserved.